Mari Merapat, Hadiri Bedah buku Jang Oetama “Jejak dan Perjuangan HOS Tjokroaminoto” di Lombok
Mari merapat ke Lombok, hadiri sajian Aktivis Peneleh Regional Lombok bersama beberapa organisasi lokal.
Bedah buku Jang Oetama “Jejak dan Perjuangan HOS Tjokroaminoto” oleh penulisnya, Dr. Aji Dedi Mulawarman, Ketua Yayasan Rumah Peneleh, dan dosen di Universitas Brawijaya.
Acara ini juga didukung 3 pemateri hebat lain, yang juga penulis buku. Segera hubungi nomor pendaftaran untuk mendaftar sebagai peserta.
@aktivispenelehjogja @aktivispenelehkediri @aktivispenelehbojonegoro @aktivispenelehsolo @aktivispenelehpalu @aktivispenelehgowa @aktivispenelehblitar @peneleh.surabaya @penelehjkt @rumahpenelehmadura @penelehjember
Comments
No comment yet.